Postingan

Cara membuat CDM, LDM, PDM dan SQL tentang Inventory gudang [bahasa]

Howdy Howdy yasss second entri hihi.. Kali ini sonya bakalan coba untuk memberikan tutorial membuat CDM, LDM, PDM sampe ke SQL menggunakan Power designer v. 16.5 yang bisa kalian coba download trial disini http://sybase-powerdesigner.informer.com/16.5/ 1. Unduh/ minta temen buat install aplikasi powerdesignernya 2. Berikut contoh awal pada saat aplikasi pwd dibuka contoh gambar tampilan awal powerdesigner 3. Klik "Create Model" untuk membuat diagram baru gambar create model 4. Untuk model type kita pilih "Conceptual Diagram" dan jangan lupa beri nama untuk model yang akan dibuat. Klik OK 5. Berikut tampilan awal pada diagram yang akan dibuat (Jika toolbox tidak tampil, kita bisa munculkan pada tab "View" dan centang "Toolbox") 6. Langkah pertama, buat beberapa entity yang sebelumnya telah ditentukan     Dengan klik gambar seperti dibawah ini : Entity icon 7. Klik pada bagian badan diagram sehingga muncul tampila
Postingan terbaru